Deretan gedung-gedung perkantoran di kawasan bisnis Kasablanka ,Jakarta Selatan ,Jumat (19/9). Presiden terpilih 2014-2019 Joko Widodo menegaskan kembali target mencapai pertumbuhan ekonomi minimal 7% per tahun selama pemerintahannya. Menurut Menteri Keuangan Chatib Basri, hal tersebut kemungkinan baru akan tercapai pada 2017. Saat ini, Indonesia tengah mengalami perlambatan ekonomi. Pada kuartal II-2015, ekonomi hanya tumbuh 5,125 yang merupakan pencapaian terendah selama 5 tahun terakhir. Indonesia dan sejumlah negara berkembang lainnya juga menghadapi masalah pasar keuangan yang rawan guncangan. Ini dimulai sejak bank sentral AS mengindikasikan akan mengurangi stimulus moneternya. (Edy Susanto/Gresnews.com)

BACA JUGA: